Black And Decker G650 Mesin Gerinda Tangan

  • Kode # PT140
  • Mfr PN # G650-B1
  • EAN # 5035048527757
  • UNSPSC # 27112704
  • Status: Kosong
  • Harga List: Rp. 620.000,-
  • Harga: Rp. 389.400,-
  • 4", 650 Watt, 12000 rpm

  • Bandingkan Produk | Print / Download
  • Notifikasi Produk

    *) Anda akan diberitahu ketika produk ini sudah tersedia kembali
Spesifikasi Produk
Spesifikasi Produk
Deskripsi:

Black And Decker G650-B1 mesin gerinda tangan dengan daya listrik 650 Watt dan kecepatan tanpa beban 12.000 rpm. Memiliki motor yang bertenaga juga desain yang ergonomis untuk kenyamanan pengguna saat pengerjaan.  


Black & Decker merupakan merk yang dimiliki oleh Stanley Black & Decker. Dengan berkonsentrasi pada produk power tools dan assesories berkualitas dengan harga terjangkau untuk penggunaan rumah tangga. Stanley Black & Decker merupakan perusahaan tools nomor 1 di dunia dengan penjualan $7 Milyar per tahun. Distribusi penjualan yang mendunia, membuat Stanley Black and Decker selalu memunculkan inovasi yang berkelanjutan dengan sistem operasi global. Stanley Black and Decker memiliki berbagai koleksi merk dunia dengan segmentasi pengguna yang beragam.


Voltase 220V/50Hz
Daya Listrik 650 Watt
Ukuran Batu 4" / 100mm
Ukuran Sikat Mangkok 3" / 75mm
Ukuran Spindle M10
Kec. Tanpa Beban 12000 rpm
Switch Samping
Kelengkapan Handle samping, Kunci Gerinda, Cover pelindung
Keterangan Batu gerinda tidak disertakan
Garansi 1 Tahun
Informasi Produk
Informasi Produk
Kode PT140
Nama Mesin Gerinda Tangan
Merk Black And Decker
Tipe G650
No. Part Produsen G650-B1
Kode Barcode EAN 5035048527757
UNSPSC 27112704
Tautan Singkat https://perkakas.me/pt140
Kata Kunci metalworking
Berat Kirim 2 kg
Review / Komentar
Review / Komentar
  • Tomi Adiwijoyo

    Suku cadangnya bagaimana Pak?

    30 September 2017, 12:24
  • Perkakasku.com (balasan untuk komentar @Tomi Adiwijoyo)

    @Tomi Adiwijoyo : Selamat pagi, untuk suku cadang/sparepart tersedia pada service center di beberapa kota diseluruh indonesia. Terima kasih-HB

    02 Oktober 2017, 08:45
  • Tomi Adiwijoyo

    Apakah ada service center nya di kotamadya Tegal, terima kasih.

    02 Oktober 2017, 09:46
  • Perkakasku.com (balasan untuk komentar @Tomi Adiwijoyo)

    @Tomi Adiwijoyo : Selamat siang, untuk di wilayah Jawa tengah saat ini hanya tersedia di kota Semarang pak, yaitu di Jl. Patimura No. 5 Blok 23, Tel: (024) 3522465, Fax: (024) 3522466. Terima kasih

    02 Oktober 2017, 15:11

Kirim Komentar

Komentar untuk produk ini telah ditutup.

Notifikasi Produk

*) Anda akan diberitahu ketika produk ini sudah tersedia kembali